Syarat Penerimaan MaBa

Syarat umum yang harus dipenuhi

1. Menyerahkan foto coppy Ijazah terakhir yang sudah dilegalisir.
2. Menyerahkan foto coppy Surat Baptisan 1 lembar.
3. Menyerahkan surat kesaksian tentang kelahiran baru dan panggilan melayani Tuhan.
4. Surat keterangan keanggotaan dan rekomendasi dari gereja asal.
5. Surat keterangan kelakuan baik (SKKB) dari kepolisian.
6. Surat keterangan kesehatan dari dokter (bebas narkoba).
7. Pasfoto terbaru ukuran 3x4 (4 lembar) dan 2x3 (4 lembar).
8. Mengisi surat pernyataan bersedia mentaati peraturan Sekolah Tinggi Teologi Immanuel Sintang.
9. Lulus tes/pertimbangan masuk.

Jadwal penerimaan MaBa:
Semester Ganjil:
1. Penerimaan bulan Mei s/d pertengahan bulan Juli.
2. Tes masuk pertengahan bulan Juli.
3. Registrasi umum pada bulan Agustus.
Semester Genap:
1. Penerimaan bulan Desember s/d awal Januari.
2. Tes masuk dan registrasi pertengahan Januari.

»»  READ MORE...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar